Firefox 6 Beta Kini Hadir di Android Market - Mozilla baru saja mengupdate versi terbarunya untuk mobile browser menjadi Firefox 6 BETA yang saat ini sudah tersedia di Android Market. Sama seperti update browser lainnya, mereka juga menyebutkan bahwa update kali ini akan lebih cepat dan lebih stabil dari versi sebelumnya. Memang, beberapa pengguna mengeluhkan firefox versi mobile memiliki performa yang tidak begitu baik. Lalu bagaimana dengan update baru ini?
Beberapa perubahan yang dijanjikan antara lain penyesuaian layout dan button untuk perangkat serta tablet layar besar sehingga lebih nyaman, juga tampilan visual yang lebih fresh dan stylish dengan tema Gingerbread baru untuk ponsel yang menjalankan Android 2.3 Gingerbread. Fitur lain yang dapat ditemui dalam update kali ini antara lain: high quality image scalling (pada perangkat dengan NEON-compatible processor), integrasi Form Assistant yang lebih baik, serta Universal Access yang menawarkan rendering huruf Arab lebih cepat.
Beberapa perubahan yang dijanjikan antara lain penyesuaian layout dan button untuk perangkat serta tablet layar besar sehingga lebih nyaman, juga tampilan visual yang lebih fresh dan stylish dengan tema Gingerbread baru untuk ponsel yang menjalankan Android 2.3 Gingerbread. Fitur lain yang dapat ditemui dalam update kali ini antara lain: high quality image scalling (pada perangkat dengan NEON-compatible processor), integrasi Form Assistant yang lebih baik, serta Universal Access yang menawarkan rendering huruf Arab lebih cepat.
Jika artikel bermanfaat, silahkan klik tombol +1 berikut:
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar