Update cara setting yahoo mail di samsung galaxy mini

Share :
yahoo mail android

cara setting yahoo mail di samsung galaxy mini - Bagi teman-teman yang ingin setting push mail yahoo (caraandroid@yahoo.com) bisa gunakan setting ini.

1. Masuk ke menu email
2. add account
3. isi form email sesuai perintah di menu (ikuti saja)
4. pilih manual setup
5. pilih IMAP Account
6. isi sesuai di bawah ini

a. INCOMING
:

username dilengkapi dengan @yahoo.com / @yahoo.co.id

IMAP server: imap.mail.yahoo.com

port: 993

security type: SSL

b. OUTGOING:

SMTP server: smtp.mail.yahoo.com

port: 465

security type: ssl

username : username anda (tanpa @yahoo.co.id / @yahoo.com)

7. tinggal setting push waktu sinkronnya saja, paling cepet 5 menit
8. jadi gak usah email di yahoo di forward ke gmail
9. untuk mensetting email MSN, hotmail, etc. di cari saja setting IMAP servernya. gw pake yahoo.com, tapi bisa di sinkron ke hp gak pake bayar loo.

Sekian tentang cara setting yahoo mail di samsung galaxy mini.
 
download tunggu 5detik,klik skip pojok kanan atas
Jika artikel bermanfaat, silahkan klik tombol +1 berikut:

Artikel Terkait:

{ 7 komentar... Views All / Send Comment! }

Anonim mengatakan...

thanks

Anonim mengatakan...

thnks..nice info

Anonim mengatakan...

wah bekerja... makaih om :)

ended mengatakan...

terima kasih. sangat bermanfaat

Desi mengatakan...

bekerja sangat baik di galmin ku..
thanks^^

priyono mengatakan...

nice gan..ane coba dan berhasill..thanks..
kalau boleh kunjungan balik ya ke uchavision

Unknown mengatakan...

thank sangat membantu

Posting Komentar

 

Terbaru!